Keramik Dinding Kamar Mandi – Untuk anda yang akan membuat rumah atau akan mendekorasi rumah dan sedang mencari inspirasi untuk model dan desain keramik kamar mandi anda, maka di sini kami akan membagikan sebuah artikel tentang Keramik Dinding Kamar Mandi, langsung saja kita simak selengkapnya berikut ini.
Kamar mandi merupakan salah satu ruangan yanga harus di perhatikan keindahan, kebersihan dan kenyamanan nya. Untuk itu dalam memilih jenis material untuk kamar mandi anda juga harus memperhatikan ketahanan dan keawetan nya, seperti keramik dinding kamar mandi. Model keramik dinding kamar mandi memiliki beragam bentuk, corak dan juga ukuran. Karena dinding kamar mandi memiliki fungsi untuk penahan kelmbaban pada kamar mandi. Sehingga anda harus memilih material yang berkualitas baik.
Nah, berikut ini beberapa desain keramik dinding kamar mandi yang dapat menjadi inspirasi untuk anda.
Keramik Dinding Kamar Mandi Koral
Desain dinding kamar mandi yang menggunakan model keramik koral menjadi favorit masyarakat. Karena warna – warna nya yang cerah dapat memberikan kesan lebih terang di dalam kamar mandi anda. Anda juga dapat mengkombinasikan keramik dinding koral dengan model keramik yang berbeda untuk memberikan kesan yang unik.
Keramik Dinding Kamar Mandi Motif Mozaik
Motif mozaik ini sangat populer karena kesan nya yang sangat artistik baik dari motif, warna, bentuk maupun teksturnya. Motif pada keramik dinding mozain ini dapat anda tentukan sesuai selera.
Keramik dinding mozaik ini memiliki keunikan pada motif dan corak nya dan untuk kamar mandi dengan dinding keramik mozaik juga relatif mudah dalam perawatan nya. Dengan kepadatan nya yang cukup baik, sehingga membuat nya lebih tahan lama dan awet.
Keramik Dinding Kamar Mandi Batu Alam
Dengan keramik batu alam anda akan mendapat kan kesan yang sangat natural di dalam kamar mandi. Jenis batu alam yang dapat kamu gunakan misalnya: batu granit, batu marmer dan juga batu kapur. Karena menggunakan keramik dinding batu alam yang terkesan sangat natural, akan membuat keunikan tersendiri pada kamar mandi anda.
Tetapi anda juga harus ekstra hari-hati pada saat memasang nya karena material batu alam ini sangat mudah tergores. Sebaiknya anda meletakkan keramik batu alam pada bagian dinding yang tidak terkena suhu terlalu tinggi.
Nah, sekian lah ulasan yang dapat kami sajikan tentang Keramik Dinding Kamar Mandi, semoga dapat menjadi referensi bagi anda semua.
Copyright © 2019 - Desain Rumah Minimalis